Membuat Daftar isi Otomatis di Ms Word

Mengetik adalah kegiatan yang biasa dan mudah untuk kita lakukan. Meskipun mudah, kalau ada hal yang lebih mudah lagi dalam mengetik pasti kita lakukan.


Membuat daftar isi sering sekali kita lakukan, ketika kita membuat laporan, baik itu laporan keuangan, skripsi, thesis dan lain sebagainya. Secara default Microsoft Word menyediakan membuat daftar isi dengan fasilitas format รจ Tab. Namun berdasarkan pengalaman penulis cukup rumit bagi orang awam untuk melakukannya.

Dengan menggunakan bantuan Visual Basic Editor kita akan dengan mudah dalam membuat daftar isi. Sekali kita membuat, maka selamanya tidak usah membuat atau mengulang lagi perintah-perintah yang sama.

Download makalah selengkapnya di sini

Category:

Read Users' Comments (0)

0 Response to "Membuat Daftar isi Otomatis di Ms Word"

Posting Komentar